Cara Kerudung Modern atau kerudung yang baik dan benar memang sangat diperlukan khususnya bagi seorang muslimah yang sangat taat terhadap ajaran Islam yang baik dan benar. Karena menggunakan jilbab ini ditujukan agar aurat yang ada pada perempuan tertutup dan juga terhindar dari yang namanya dosa.
Seiring dengan berjalannya waktu dan juga perkembangan zaman, memakai jilbab juga bisa dengan cara yang modern, simple dan tetapi tetap terlihat modis dengan trend yang sedang popular dimasa kini. Cara Kerudung Modern seperti ini bukan hanya untuk bergaya-gayaan ataupun indah dipandang saja.
Cara memakai jilbab yang sedang trendy juga sebagai salah satu pelengkap seorang wanita dalam rangka menutupi auratnya tetapi jiga agar tetap terlihat cantik. Bagi kamu yang masih sebagai pemula dalam memakai kerudung tidak usah khawatir lagi untuk bingung dalam memakai jilbab.
Ada banyak cara kerudung modern yang dapat dilakukan dalam agar memakai jilbab modern terlihat modis juga sangat mudah dilakukan, apalagi bagi kamu yang sudah terbiasa dengan berkerudung. Pastinya akan sangat cepat mempraktekan cara memakai jilbab yang sedang in sekarang ini seperti berikut :
mungkin anda sudah tau cara Kerudung Modern
aneka macam tulisan di bawah :
- Jilbab Paris Modern
- Jilbab Pashmina
- Jilbab Segi Empat
- Jilbab Kreasi Serta shawl
- Jilbab Kepang
- Jilbab Bentuk Segitiga
Jenis-jenis kerudung modern diatas mungkin bisa kamu kenakan dan padukan dengan baju muslim. Tentunya dengan perpaduan yang serasi dan terlihat indah namun tetap sesuai dengan syari’I islam dan juga sesuaikan dengan bentuk wajah kamu agar kamu terlihat cantik dan sempurna mengenakannya dengan perpaduan desain dan gaya kerudung yang kamu inginkan. Mungkin bila dilihat dari segi berbusana terlihat identitas seseorang apakah dia seorang wanita muslimah atau bukan.
artikel:
- Cara Tepat Memilih Jilbab Sesuai Bentuk Wajah
- Cara Memakai Jilbab Pashmina Keren
- Cara memakai jilbab Paris Dian Pelangi
Jilbab merupakan pakaian atau busana takwa yang merupakan bukti taatnya seorang hamba kepada sang penciptanya. Untuk siapa saja yang menghina pakaian takwa ini, itu berarti dia juga telah memperolok Sang Pencipta yang menurunkan aturan tersebut. jilbab adalah pakaian yang dikenakan oleh orang ribuan tahun yang lalu. Pada zaman itu jelas bahwa jilbab bukanlah sebuah pakaian yang bisa disebut sebagai pakaian modern menurut tahun penciptaannya.
Kata modern dalam dunia fashion tentudapat berbeda artinya. Selain berhubungan dengan tahun penciptaannya, juga dipengaruhi oleh mode dan trend di masa kini. Dan mode ada siklusnya. Tergantung dengan keadaan cuaca yang ada. Yang terpenting adalah sebuah budaya dan iklim di suatu negara yang sangat mempengaruhi gaya berbusana masyarakat di Negara tersebut. Tentunya tidak mungkin jika orang memakai bikini di Alaska yang daerahnya memiliki pegunungan bersalju yang beriklim sangt dingin .
Jadi sobat muda muslimah, berjilbab itu ternyata keren karena menunjukkan karakter positif seorang perempuan yang punya prinsip dan terlihat cantik dengan menutup auratnya. Kamu tak akan pernah diombang-ambingkan oleh tren mode berbusana zahiliyah yang bertopeng ke-moderenan. Karena trend berjilbab adalah mode busana everlasting yang tak akan lekang oleh zaman dan tentunya kamu tidak akan terlihat ketinggalan zaman karna mode jilbab saat ini sangat modis dan simple.
Jadi apakah kamu tertarik untuk berhijab dan sudah siapkah kamu dengan berbagai cara kerudung modern yang ada saat ini? tentu anda super siap dong, oleh karena itu maka kamu boleh sangat baik tetap semangat berkreasi.
artikel Cara Kerudung Modern dan Cari Tahu Jenis Ragam
Tidak ada komentar:
Posting Komentar